PERPUSTAKAAN Prof. Dr. Nurcholish Madjid

UIN Syarif Hidayatullah Jakarta

Dampak Program Bintang Radio Terhadap Perkembangan Seni Musik Dan Diplomasi Indonesia 1951-1974

No image available for this title
Skripsi ini berjudul Dampak Penyelenggaraan Bintang Radio terhadap
Perkembangan Seni Musik dan Diplomasi Indonesia (1951-1974). Penelitian
ini membahas perkembangan radio, program-program RRI, dan analisis
dampak penyelenggaran program Bintang Radio. Skripsi ini menggunakan
metode sejarah, meliputi heuristik, kritik, interpretasi, dan historiografi.
Skripsi ini juga menggunakan pendekatan ilmu komunikasi dari Shanon dan
Weaver.
Hasil dari penelitian ini adalah perkembangan radio di Indonesia telah
dimulai sejak masa Hindia Belanda hingga Indonesia merdeka. Adapun
stasiun radio yang dimiliki oleh Pemerintah Indonesia adalah Radio Republik
Indonesia (RRI). Pada 1951, RRI menyelenggarakan program Bintang Radio,
yang bertujuan untuk meningkatkan kualitas penyanyi serta meningkatkan
derajat para penyanyi. Adanya penyelenggaraan Bintang Radio juga
memberikan dampak signifikan pada bidang seni budaya dan pendidikan,
sosial politik, dan hubungan diplomatik Indonesia.
Ketersediaan
SS23017SKR SSPerpustakaan FAHTersedia
Informasi Detil
Judul Seri

-

No. Panggil

SKR SS23017

Penerbit

Fakultas Adab dan Humaniora UIN Syarif Hidayatullah : Jakarta.,

Deskripsi Fisik

xi, 61 hlm ; 24 cm

Bahasa

Indonesia

ISBN/ISSN

-

Klasifikasi

SKR SS

Informasi Detil
Tipe Isi

text

Tipe Media

unspecified

Tipe Pembawa

unspecified

Edisi

-

Info Detil Spesifik

-

Pernyataan Tanggungjawab
Tidak tersedia versi lain
Lampiran Berkas

Share :


Link Repository

Pustaka Digital Internasional

Berikut link E-Jurnal, E-Book , dan E-Lib Internasional. Silahkan klik tab disamping, klik logo nya untuk menuju website Pustaka Digital Internasional

Punya kritik , saran , pesan harapan ?