PERPUSTAKAAN Prof. Dr. Nurcholish Madjid

UIN Syarif Hidayatullah Jakarta

Penerjemahan komunikatif kumpulan anekdot yaumul kurrah al-ardiyyah karya odatullah mani

No image available for this title
Penelitian ini mendeskripsikan proses penerjemahan komunikatif
pada buku kumpulan anekdot Yaumul Kurrah al-Ardiyyah karya
Odatullah Mani>‘ al-Qaisi> dan bertujuan untuk
mempertanggungjawabkan hasil penerjemahan. Metode yang
digunakan dalam penelitian ini adalah metode penelitian yang
bersikap deskriptif. Dalam proses menerjemahkan buku ini,
strategi yang digunakan dalam penelitian ini adalah pemenggalan
dan penggabungan paragraf, mengedepankan dan mengakhirkan
(taqdi>m wa ta’khi>r), menambahkan (ziya>dah), membuang (hadzf),
dan mengganti (tabdi>l). Hasil dari penelitian ini menunjukkan
bahwa dalam proses menerjemahkan, peneliti dapat menggunakan
satu bahkan dua sekaligus strategi penerjemahan dalam satu
kalimat, yang mana hal itu membuat dengan menggunakan metode
penerjemahan komunikatif pada buku kumpulan anekdot Yaumul
Kurrah al-Ardiyyah karya Odatullah Mani>‘ al-Qaisi> sangatlah
efektif. Karena penerjemahan komunikatif sangat memperhatikan
prinsip komunikasi dan mengutamakan unsur kebahasaan dalam
teks sasaran sehingga aspek isi dapat dimengerti oleh pembaca.
Ketersediaan
ST22053SKR STT 22053Perpustakaan FAH (Skripsi Tarjamah)Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - No Loan
Informasi Detil
Judul Seri

-

No. Panggil

SKR STT 22053

Penerbit

Fakultas Adab dan Humaniora UIN Syarif Hidayatullah : Jakarta.,

Deskripsi Fisik

xvii, 77 hlm, ilusi; 25 cm

Bahasa

Indonesia

ISBN/ISSN

-

Klasifikasi

SKR STT

Informasi Detil
Tipe Isi

text

Tipe Media

-

Tipe Pembawa

-

Edisi

-

Info Detil Spesifik

-

Pernyataan Tanggungjawab
Tidak tersedia versi lain
Lampiran Berkas

Share :


Link Repository

Pustaka Digital Internasional

Berikut link E-Jurnal, E-Book , dan E-Lib Internasional. Silahkan klik tab disamping, klik logo nya untuk menuju website Pustaka Digital Internasional

Punya kritik , saran , pesan harapan ?