PERPUSTAKAAN Prof. Dr. Nurcholish Madjid

UIN Syarif Hidayatullah Jakarta

Sinonim Terjemahan Kata قَ وْ لْ Dalam Qur’an Surat An-Nisa Karya Aam Amiruddin

No image available for this title
Penelitian ini didasari oleh hubungan (relasi) makna dari terjemahan kata
ق هٌ yang memiliki sinonimi yang varian pada ayat-ayat di dalam surat an-Nisa
karya Aam Amiruddin dalam al-Qur’an al-Mu’asir Terjemah Kontemporer.
Tujuan penelitian ini untuk mengetahui relasi makna sinonimi pada terjemahan
kata ق هٌ dalam terjemahan al-Qur’an al-Mu’asir dengan terjemah leksikal kata ق هٌ
itu sendiri, agar pesan pada Bsu tetap tersampaikan dengan baik meski
penerjemah menerjemahkan dengan metode pemaknaan. Dengan analisis ini,
dapat memberikan pengetahuan mengenai pemaknaan yang digunakan
penerjemah keluar dari konteks Bsu atau tidak.
Metode yang digunakan dalam penelitian ini metode kualitatif yang
bersifat deskriptif analitik .Penelitian yang berkaitan dengan aspek kualitas, nilai
atau makna yang terdapat dibalik fakta. Data diperoleh dari hasil pengamatan,
kemudian data disusun dan dianalisis dengan memperkaya informasi melalui
wawancara penerjemah, mencari hubungan, membandingkan dengan teori relasi
makna untuk mengetahui hubungan antara hasil terjemahan dengan terjemah
leksikalnya.
Hasil penelitian ini peneliti menemukan 6 ayat untuk dianalisis yang
memiliki 8 variasi terjemahan kata ق هٌ . Setelah peneliti menganalisis ke-8 variasi
terjemahan tersebut melalui teori relasi makna, terjemahan tersebut memiliki
relasi dalam sinonimi, hiponimi dan hipernimi. Sehingga terjemahan tersebut
relevan.
Ketersediaan
ST17050SKR STTersedia
Informasi Detil
Judul Seri

-

No. Panggil

SKR ST17050

Penerbit

Fakultas Adab dan Humaniora UIN Syarif Hidayatullah : Jakarta.,

Deskripsi Fisik

xii, 59 hlm.: ilus.

Bahasa

Indonesia

ISBN/ISSN

-

Klasifikasi

SKR ST

Informasi Detil
Tipe Isi

text

Tipe Media

-

Tipe Pembawa

-

Edisi

-

Info Detil Spesifik

-

Pernyataan Tanggungjawab
Tidak tersedia versi lain
Lampiran Berkas

Share :


Link Repository

Pustaka Digital Internasional

Berikut link E-Jurnal, E-Book , dan E-Lib Internasional. Silahkan klik tab disamping, klik logo nya untuk menuju website Pustaka Digital Internasional

Punya kritik , saran , pesan harapan ?