Persepsi Mahasiswa terhadap Perpustakaan Politeknik APP Jakarta
Muhammad Al Akbar Era - Personal Name
Fahma Rianti - Personal Name

Pengukuran persepsi pemustaka penting dilakukan untuk mengetahui aspek-
aspek apa saja dari produk dan pelayanan perpustakaan yang membuat
ketidakpuasan bagi pemustaka. Masalahnya adalah Perpustakaan Politeknik
APP Jakarta mengalami ketidakstabilan jumlah pengunjung dan pendapat
yang kurang bagus dari mahasiswa. Tujuan penelitiannya adalah untuk
mengetahui seberapa besar tingkat persepsi mahasiswa terhadap
Perpustakaan Politeknik APP Jakarta berdasarkan tiga aspek yaitu petugas
dalam pelayanan (Affect of Service); kualitas informasi dan akses informasi
(Information Control); dan sarana perpustakaan (Library as Place). Metode
yang digunakan dalam penelitian ini yaitu penelitian kuantitatif deskriptif.
Adapun teknik pengambilan sampel yang digunakan dalam penelitian ini
yaitu sampling kuota sebanyak 96 responden. Teknik analisis data yang
digunakan yaitu Tabulasi dan Mean. Dari hasil penelitian menunjukkan
bahwa persepsi mahasiswa pada aspek kinerja petugas dalam pelayanan
(Affect of Service) Perpustakaan Politeknik APP Jakarta adalah sangat
positif dengan nilai pada skala interval 3,5–4,2; persepsi mahasiswa pada
aspek kualitas informasi dan akses informasi (Information Control)
Perpustakaan Politeknik APP Jakarta adalah sangat positif dimana nilai pada
skala interval 3,5–4,2; dan persepsi mahasiswa pada aspek sarana
perpustakaan (Library as Place) Perpustakaan Politeknik APP Jakarta adalah
sangat positif dimana nilai pada skala interval 4,3–5.
aspek apa saja dari produk dan pelayanan perpustakaan yang membuat
ketidakpuasan bagi pemustaka. Masalahnya adalah Perpustakaan Politeknik
APP Jakarta mengalami ketidakstabilan jumlah pengunjung dan pendapat
yang kurang bagus dari mahasiswa. Tujuan penelitiannya adalah untuk
mengetahui seberapa besar tingkat persepsi mahasiswa terhadap
Perpustakaan Politeknik APP Jakarta berdasarkan tiga aspek yaitu petugas
dalam pelayanan (Affect of Service); kualitas informasi dan akses informasi
(Information Control); dan sarana perpustakaan (Library as Place). Metode
yang digunakan dalam penelitian ini yaitu penelitian kuantitatif deskriptif.
Adapun teknik pengambilan sampel yang digunakan dalam penelitian ini
yaitu sampling kuota sebanyak 96 responden. Teknik analisis data yang
digunakan yaitu Tabulasi dan Mean. Dari hasil penelitian menunjukkan
bahwa persepsi mahasiswa pada aspek kinerja petugas dalam pelayanan
(Affect of Service) Perpustakaan Politeknik APP Jakarta adalah sangat
positif dengan nilai pada skala interval 3,5–4,2; persepsi mahasiswa pada
aspek kualitas informasi dan akses informasi (Information Control)
Perpustakaan Politeknik APP Jakarta adalah sangat positif dimana nilai pada
skala interval 3,5–4,2; dan persepsi mahasiswa pada aspek sarana
perpustakaan (Library as Place) Perpustakaan Politeknik APP Jakarta adalah
sangat positif dimana nilai pada skala interval 4,3–5.
Ketersediaan
SP24035 | SKR IPI 24035 | Perpustakaan FAH (Skripsi IPI) | Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - No Loan |
Informasi Detil
Judul Seri
-
No. Panggil
SKR IPI 24035
Penerbit
Fakultas Adab dan Humaniora UIN Syarif Hidayatullah : Jakarta., 2024
Deskripsi Fisik
-
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
SKR IPI
Informasi Detil
Tipe Isi
text
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab
Muhammad Al Akbar Era
Tidak tersedia versi lain
Lampiran Berkas