Penerjemahan komunikatif cerita anak al -arnabu al-zakiyyu (kelinci yang cerdik) dan arnabu fî al- qamari (kelinci di bawah sinar bulan purnama) karya kamil kailani
Karlina Helmanita - Personal Name
Fadilah nurul hidayati - Personal Name
Belakangan ini banyak bermunculan karya sastra untuk anak di kalangan masyarakat. Banyak jenis cerita anak yang beredar luas di masyarakat Indonesia, diantaranya novel, cerpen dan komik yang berasal dari dalam negeri dan yang berasal dari luar negeri. Cerpen yang berasal dari luar negeri diantaranya berasal dari Mesir, cerita anak yang paling populer yang banyak dibaca oleh masyarakat Indonesia. Pada penelitian ini peneliti mengambil cerita anak sebagai objek kajiannya, karena banyak hal yang dapat diperoleh dari buku cerita. Banyak orang tua yang berupaya keras untuk menumbuhkan minat baca anak dengan membiasakan anak membaca sejak kecil dengan tujuan untuk mengurangi addict dalam penggunaan alat elektronik terutama handphone dan membantu anak untuk lancar dalam membaca. Maka dari itu, harus didukung dengan bahan-bahan bacaan yang dapat menjadikan kegiatan membaca anak menjadi menyenangkan. Disinilah peluang para penerjemah untuk memiliki karya sastra
v
berupa cerita anak dengan membuat cerita anak terjemahan, karena yang telah kita ketahui berbagai macam cerita anak adalah hasil terjemahan. Misalnya Putri Salju, Cinderella, Naruto, Putri tidur dan masih banyak karya yang lainnya. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah kualitatif-deskriptif. Setelah menerjemahkan objek data, kemudian dilakukan pertanggungjawaban akademik hasil terjemahan dengan mendeskripsikan metode dan teknik yang digunakan. Menggunakan metode komunikatif pada penerjemahan cerita anak al -Arnabu al-Zakiyyu (Kelinci Yang Cerdik) dan Arnabu FÎ al- Qamari (kelinci di bawah sinar bulan purnama) Karya Kamil Kailani sangat efektif, karena dengan menggunakan metode komunikatif pesan yang disampaikan dapat dengan mudah dimengerti oleh pembaca.
Kata kunci: Penerjemahan,Metode Komunikatif, Teknik Penerjemahan.
v
berupa cerita anak dengan membuat cerita anak terjemahan, karena yang telah kita ketahui berbagai macam cerita anak adalah hasil terjemahan. Misalnya Putri Salju, Cinderella, Naruto, Putri tidur dan masih banyak karya yang lainnya. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah kualitatif-deskriptif. Setelah menerjemahkan objek data, kemudian dilakukan pertanggungjawaban akademik hasil terjemahan dengan mendeskripsikan metode dan teknik yang digunakan. Menggunakan metode komunikatif pada penerjemahan cerita anak al -Arnabu al-Zakiyyu (Kelinci Yang Cerdik) dan Arnabu FÎ al- Qamari (kelinci di bawah sinar bulan purnama) Karya Kamil Kailani sangat efektif, karena dengan menggunakan metode komunikatif pesan yang disampaikan dapat dengan mudah dimengerti oleh pembaca.
Kata kunci: Penerjemahan,Metode Komunikatif, Teknik Penerjemahan.
Ketersediaan
ST220002 | SKR STT 220002 | Perpustakaan FAH (Skripsi Tarjamah) | Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - No Loan |
Informasi Detil
Judul Seri
-
No. Panggil
SKR STT 220002
Penerbit
Fakultas Adab dan Humaniora UIN Syarif Hidayatullah : Jakarta., 2022
Deskripsi Fisik
xv, 51 hlm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
SKR STT
Tidak tersedia versi lain