Al-Musytarok Al-Lafdzi fi Kalimati "Kafara" dalam Al-Qur'an Al-Karim (Kajian Semantik)
Rifka Najmatullail - Personal Name
Umi Kulsum - Personal Name
Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan perubahan makna pada kata "Kufru" serta kata turunannya yang terdapat dalam al-Qur'an. Kata Kufru serta kata turunannya banyak sekali terdapat dalam al-Qur'an dengan makna yang berbedabeda, untuk itu penulis perlu meneliti kata ini guna mengetahui maknanya. Penulis memilih juz satu sampai juz sepuluh dalam penelitian ini. Penulis menemukan seratus sembilan puluh empat kata "Kufru" serta kata turunannya. Untuk sampai pada tujuan penelitian ini, penulis menggunakan ilmu semantik, karena ilmu semantik ini ilmu yang membahas mengenai makna. Dalam semantik, ada beberapa cabang ilmu yang membahas mengenai makna. Peneliti menggunakan teori musytarok lafdzhi, yaitu satuan bahasa (kata atau frasa) yang memiliki makna lebih dari satu.Hasil dari penelitian ini bahwa kata al-Kufru serta kata turunannya dari juz satu sampai juz sepuluh mengandung tujuh makna, diantaranya: menghapus, dzalim, mengolokolok, ingkar, ragu, menghancurkan.
Ketersediaan
SA20003 | SKR BSA 20003 | Perpustakaan FAH (Skripsi BSA) | Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - No Loan |
Informasi Detil
Judul Seri
-
No. Panggil
SKR BSA 20003
Penerbit
Fakultas Adab dan Humaniora UIN Syarif Hidayatullah : Jakarta., 2020
Deskripsi Fisik
xiii, 111 hlm.: ilus.; 25 cm
Bahasa
Arab
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
SKR BSA
Informasi Detil
Tipe Isi
text
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab
Rifka Najmatullail
Tidak tersedia versi lain
Lampiran Berkas