PERPUSTAKAAN Prof. Dr. Nurcholish Madjid

UIN Syarif Hidayatullah Jakarta

Sejarah Dan Perkembangan Tarekat Qodiriyah Hanafiyah Di Tangerang Selatan

No image available for this title
Keberadaan Tarekat Qodiriyah Hanafiyah sejak kemunculannya
berkembang sangat pesat. Beberapa para pengikutnya merupakan tokoh
masyarakat, civitas akademik yang berada di daerah Tangerang Selatan. Padahal
kemunculan serta berdirinya Tarekat Qodiriyah Hanafiyah berada di Padang,
Sumatera Barat. Kemunculan tarekat tersebut di Tangerang Selatan perlu dikaji
lebi
h mendalam mengenai latar belakang, faktor pendukung serta bentuk
perkembangannya di Tangerang Selatan.
Penelitian ini merupakan penelitian kualitatif menggunakan metode
analysis deskriptif dan analysis historis. Dalam analisis deskriptif penulis
menggunakan pendekatan sejarah untuk menjelaskan kemunculan, perkembangan
hingga implikasi yang terjadi di Tangerang Selatan atas adanya Tarekat Qodiriyah
Hanafiyah.
Kemunculan Tarekat Qodiriyah Hanafiyah di Tangerang Selatan semakin
penting dipahami mengingat pusat kajian dan lembaga tarekat ini berlokasi di
BSD, Tangerang Selatan. Meskipun tempat munculnya di Padang, namun pusat
gerakan dan perkembangan tarekat Qodiriyah Hanafiyah ini berada di BSD,
Tangerang Selatan.
Temuan penelitian ini adalah kemunculan Tarekat Qodiriyah Hanafiyah
diawali dengan adanya publikasi Kalam Ilham Ilahi milik Tuangku Syaikh
Muhammad Ali Hanafiyah selaku pendiri Tarekat Qodiriyah Hanafiyah.
Keberadaannya disukai oleh pegiat tasawuf, terutama kalangan civitas akademik
di daerah Tangerang Selatan. Sejak kemunculannya, Tarekat Qodiriyah Hanafiyah
terus berkembang dengan membentuk lembaga di bawah naungannya seperti
Majelis Rabbani Indonesia (MRI), Dewan Ulama Tarekat Indonesia (DUTI),
Tasawuf Islamic Centre Indonesia (TICI) yang mengadakan kegiatan seputar
sufistik dari kajian hingga keorganisasian tingkat nasional, dan keseluruhannya
berpusat di BSD, Tangerang Selatan.
Ketersediaan
SS19030SKR SPI 19030Perpustakaan FAH (Skrispsi SPI)Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - No Loan
Informasi Detil
Judul Seri

-

No. Panggil

SKR SPI 19030

Penerbit

Fakultas Adab dan Humaniora UIN Syarif Hidayatullah : Jakarta.,

Deskripsi Fisik

v,60 hlm.;ilus,25x18 cm

Bahasa

Indonesia

ISBN/ISSN

-

Klasifikasi

SKR SPI

Informasi Detil
Tipe Isi

text

Tipe Media

-

Tipe Pembawa

-

Edisi

-

Info Detil Spesifik

-

Pernyataan Tanggungjawab
Tidak tersedia versi lain
Lampiran Berkas

Share :


Link Repository

Pustaka Digital Internasional

Berikut link E-Jurnal, E-Book , dan E-Lib Internasional. Silahkan klik tab disamping, klik logo nya untuk menuju website Pustaka Digital Internasional

Punya kritik , saran , pesan harapan ?