PERPUSTAKAAN Prof. Dr. Nurcholish Madjid

UIN Syarif Hidayatullah Jakarta

Peran Taman Bacaan Masyarakat (TBM) Warabal dalam Mengembangkan Minat Baca Anak Melalui Pendar dan Dongeng

No image available for this title
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui peran Taman Bacaan Masyarakat
(TBM) WARABAL dalam mengembangkan minat baca anak melalui kegiatan
Pendar (Pendampingan Belajar) dan Dongeng. Jenis penelitian ini adalah
penelitian deskriptif kualitatif. Pengumpulan data dilakukan dengan melakukan
observasi, wawancara dan dokumentasi, kemudian data dianalisis dengan metode
deskriptif naratif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa TBM WARABAL
berperan penting dalam pengembangan minat baca melalui Pendar dan Dongeng.
Kegiatan ini disambut oleh antusiasme tinggi anak-anak dan respon positif dari
para orang tua, serta didukung layanan koleksi buku bacaan yang sudah
memenuhi kebutuhan bacaan anak-anak. Pendar dan Dongeng masih mengalami
hambatan dalam pelaksanaannya, yaitu terbatasnya ruangan karena banyaknya
anak-anak, terbatasnya pengajar yang hanya berjumlah 7 orang dalam
mendampingi anak dengan jumlah kurang lebih 100 orang. Kemudian lokasi
TBM berada di pedalaman dan belum ada transportasi umum, hal ini menjadi
kendala bagi anak-anak yang tinggal jauh dari TBM. Karena saat ini, 80% anak
yang terlibat dalam kegiatan Pendar dan Dongeng bertempat tinggal jauh dari
TBM
Ketersediaan
SP1792SKR IPI 2017 92Perpustakaan FAHTersedia
Informasi Detil
Judul Seri

-

No. Panggil

SKR IPI

Penerbit

Fakultas Adab dan Humaniora UIN Syarif Hidayatullah : Jakarta.,

Deskripsi Fisik

viii, 62 hlm.: ilus.; 25 cm

Bahasa

Indonesia

ISBN/ISSN

-

Klasifikasi

SKR IPI

Informasi Detil
Tipe Isi

text

Tipe Media

-

Tipe Pembawa

-

Edisi

-

Info Detil Spesifik

-

Pernyataan Tanggungjawab
Tidak tersedia versi lain

Share :


Link Repository

Pustaka Digital Internasional

Berikut link E-Jurnal, E-Book , dan E-Lib Internasional. Silahkan klik tab disamping, klik logo nya untuk menuju website Pustaka Digital Internasional

Punya kritik , saran , pesan harapan ?