Peran Pemikiran Rifâʻah Râfiʻ Al-Ṯahṯâwî Dalam Modernisasi Pendidikan Islam Di Mesir 1831-1873 M
Lukman Kholil Ahmad - Personal Name
Amirul Hadi - Personal Name
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana peran pemikiran
Rifâʻah Râfiʻ al-Ṯahṯâwî dalam modernisasi pendidikan Islam di Mesir. Jenis
penelitian yang digunakan dalam penyusunan penelitian ini adalah jenis penelitian
kepustakaan (library research), sedangkan penelitian ini bersifat deskriptif, yakni
penulis berusaha menggambarkan obyek penelitian, yaitu pemikiran Rifâʻah Râfiʻ
al-Ṯahṯâwî tentang pembaharuan pendidikan Islam. Dalam menyusun penelitian
ini, metode yang digunakan adalah metode studi tokoh, sedangkan data yang
digunakan adalah analisis karya dan pemikiran tokoh.
Hasil penelitian ini adalah penulis mendapatkan beberapa data yang
menunjukkan bahwa al-Ṯahṯâwî adalah seorang tokoh intelektual sekaligus
penggerak awal pembentukan pendidikan berbasis modern dan penggerak awal
penerjemahan bahasa asing. Penulis menemukan beberapa karya dari tulisan alṮahṯâwî
sebagai bahan rujukan primer dalam penelitian ini, semata-mata untuk
membuktikan secara ilmiah bahwa ia berhasil dalam melakukan gerakan
modernisasi pendidikan Islam pertama di Mesir melalui aktifitas dalam
pemerintahan di Mesir. Setelah hijrah dari Perancis, al-Ṯahṯâwî lebih banyak
beraktifitas membantu para penguasa untuk memodernisasi Mesir, seperti di bidang
penerjemahan, jurnalistik dan lebih dikhususkan dalam bidang pendidikan Islam.
Al-Ṯahṯâwî mempunyai pemikiran untuk merubah sistem pendidikan dari statis
menjadi dinamis dan bersifat tidak rasis kepada kaum wanita. Kemudian al-Ṯahṯâwî
mendirikan sekolah-sekolah pendidikan penerjemah, sekolah sipil dan lembaga
penerjemah, yang berbasis modern dan dinamis.
Rifâʻah Râfiʻ al-Ṯahṯâwî dalam modernisasi pendidikan Islam di Mesir. Jenis
penelitian yang digunakan dalam penyusunan penelitian ini adalah jenis penelitian
kepustakaan (library research), sedangkan penelitian ini bersifat deskriptif, yakni
penulis berusaha menggambarkan obyek penelitian, yaitu pemikiran Rifâʻah Râfiʻ
al-Ṯahṯâwî tentang pembaharuan pendidikan Islam. Dalam menyusun penelitian
ini, metode yang digunakan adalah metode studi tokoh, sedangkan data yang
digunakan adalah analisis karya dan pemikiran tokoh.
Hasil penelitian ini adalah penulis mendapatkan beberapa data yang
menunjukkan bahwa al-Ṯahṯâwî adalah seorang tokoh intelektual sekaligus
penggerak awal pembentukan pendidikan berbasis modern dan penggerak awal
penerjemahan bahasa asing. Penulis menemukan beberapa karya dari tulisan alṮahṯâwî
sebagai bahan rujukan primer dalam penelitian ini, semata-mata untuk
membuktikan secara ilmiah bahwa ia berhasil dalam melakukan gerakan
modernisasi pendidikan Islam pertama di Mesir melalui aktifitas dalam
pemerintahan di Mesir. Setelah hijrah dari Perancis, al-Ṯahṯâwî lebih banyak
beraktifitas membantu para penguasa untuk memodernisasi Mesir, seperti di bidang
penerjemahan, jurnalistik dan lebih dikhususkan dalam bidang pendidikan Islam.
Al-Ṯahṯâwî mempunyai pemikiran untuk merubah sistem pendidikan dari statis
menjadi dinamis dan bersifat tidak rasis kepada kaum wanita. Kemudian al-Ṯahṯâwî
mendirikan sekolah-sekolah pendidikan penerjemah, sekolah sipil dan lembaga
penerjemah, yang berbasis modern dan dinamis.
Ketersediaan
SS19014 | SKR SPI 2019 014 | Perpustakaan FAH (Skrispsi SPI) | Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - No Loan |
Informasi Detil
Judul Seri
-
No. Panggil
SKR SPI 19014
Penerbit
Fakultas Adab dan Humaniora UIN Syarif Hidayatullah : Jakarta., 2019
Deskripsi Fisik
xii,76 hlm.ilus; 25 cm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
SKR SPI
Informasi Detil
Tipe Isi
text
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab
Lukman Kholil Ahmad
Tidak tersedia versi lain
Lampiran Berkas