PERPUSTAKAAN Prof. Dr. Nurcholish Madjid

UIN Syarif Hidayatullah Jakarta

Atomic habits perubahan kecil yang memberikan hasil luar biasa : cara mudah dan terbukti untuk membentuk kebiasaan baik dan menghilangkan kebiasaan buruk tahun 2022

Image of Atomic habits perubahan kecil yang memberikan hasil luar biasa : cara mudah dan terbukti untuk membentuk kebiasaan baik dan menghilangkan kebiasaan buruk tahun 2022
Atomic Habits: Perubahan Kecil yang Memberikan Hasil Luar Biasa adalah buku kategori self improvement karya James Clear. Pada umumnya, perubahan-perubahan kecil seringkali terkesan tak bermakna karena tidak langsung membawa perubahan nyata pada hidup suatu manusia. Jika diumpamakan sekeping koin tidak bisa menjadikan kaya, suatu perubahan positif seperti meditasi selama satu menit atau membaca buku satu halaman setiap hari mustahil menghasilkan perbedaan yang bisa terdeteksi. Namun hal tersebut tidak sejalan dengan pemikiran James Clear, ia merupakan seorang pakar dunia yang terkenal dengan 'habits' atau kebiasaan. Ia tahu bahwa tiap perbaikan kecil bagaikan menambahkan pasir ke sisi positif timbangan dan akan menghasilkan perubahan nyata yang berasal dari efek gabungan ratusan bahkan ribuan keputusan kecil. Ia menamakan perubahan kecil yang membawa pengaruh yang luar biasa dengan nama atomic habits.
Ketersediaan
B25169155.25 JAM s c1Perpustakaan FAH (100)Tersedia
Informasi Detil
Judul Seri

-

No. Panggil

155.25 JAM s

Penerbit

PT Gramedia Pustaka Utama : Jakarta.,

Deskripsi Fisik

ix, 340 hlm, 23 x 14,9 cm

Bahasa

Indonesia

ISBN/ISSN

978 602 06 3317 6

Klasifikasi

155.25

Informasi Detil
Tipe Isi

text

Tipe Media

unmediated

Tipe Pembawa

volume

Edisi

Cet.23

Info Detil Spesifik

-

Pernyataan Tanggungjawab
Tidak tersedia versi lain

Share :


Link Repository

Pustaka Digital Internasional

Berikut link E-Jurnal, E-Book , dan E-Lib Internasional. Silahkan klik tab disamping, klik logo nya untuk menuju website Pustaka Digital Internasional

Punya kritik , saran , pesan harapan ?