Kebutuhan informasi nelayan terhadap kesehatan lingkungan pada nelayan kelompok usaha bersama (KUB) raja rajungan, wilayah cilincing, jakarta utara
Tiara Puspita Ayu - Personal Name
Penelitian ini mempunyai tujuan untuk mengetahui upaya pemerintah dalam memberikan informasi kesehatan lingkungan kepada nelayan dan upaya yang dilakukan nelayan dalam memenuhi kebutuhan informasi tentang kesehatan lingkungan. Jenis penelitian ini menggunakan metode deskriptif dengan pendekatan kualitatif. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah wawancara dan dokumentasi. Teknik analisis data yang digunakan yaitu reduksi data, penyajian data dan menarik kesimpulan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa upaya yang dilakukan pemerintah berupa program Sanitasi Berbasis Masyarakat (STBM) untuk mewujudkan perilaku masyarakat yang higienis, saniter dan meningkatkan kesehatan masyarakat yang tinggi. Sehingga penyakit yang diderita nelayan seperti masuk angin, penyakit kulit, stroke dan HIV akan berkurang. Adapun upaya yang dilakukan nelayan dengan cara penelusuran informasi melalui kegiatan Cek Kesehatan, Televisi, Internet, Koran, dan hubungan sosial seperti keluarga, kerabat, dan orang disekeliling mereka.
Ketersediaan
IPI15095 | SKR IPI 15095 | Perpustakaan FAH | Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - No Loan |
Informasi Detil
Judul Seri
-
No. Panggil
SKR IPI 15095
Penerbit
Fakultas Adab dan Humaniora UIN Syarif Hidayatullah : Jakarta., 2015
Deskripsi Fisik
viii, 75 hlm, ilus
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
SKR IPI
Tidak tersedia versi lain
Lampiran Berkas