PERPUSTAKAAN Prof. Dr. Nurcholish Madjid

UIN Syarif Hidayatullah Jakarta

The shallows : internet mendangkalkan cara berpikir kita?

Image of The shallows : internet mendangkalkan cara berpikir kita?
Membaca buku cetak membuat kita dapat memfokuskan perhatian, mendorong aktivitas berpikir mendalam dan kreatif. Sebaliknya, internet memaksa kita menelan informasi secara instan, cepat, dan massal sehingga membuat pikiran kita mudah teralihkan. Kita menjadi terbiasa membaca serbakilat dan cepat menyaring informasi, tapi akibatnya kita juga kehilangan kapasitas kita untuk berkonsentrasi, merenung, dan berpikir mendalam. Tantangan dan pengaruh apa saja yang diberikan oleh internet kepada otak kiita? Akankan kita kehilangan kemampuan berpikiir mendalam seiring ketergantungan kita pada internet? Temukan jawabannya dalam buku ini.
Ketersediaan
B23692004.678 NIC t c1Perpustakaan FAH (000)Tersedia
Informasi Detil
Judul Seri

-

No. Panggil

004.678 NIC t

Penerbit

PT Mizan Pustaka : Bandung.,

Deskripsi Fisik

xvi, 279 hlm, 23,4 x 15,3 cm

Bahasa

Indonesia

ISBN/ISSN

978-979-433-640-3

Klasifikasi

004.678

Informasi Detil
Tipe Isi

text

Tipe Media

-

Tipe Pembawa

-

Edisi

Cet 1

Subyek

internet

Info Detil Spesifik

-

Pernyataan Tanggungjawab
Tidak tersedia versi lain

Share :


Link Repository

Pustaka Digital Internasional

Berikut link E-Jurnal, E-Book , dan E-Lib Internasional. Silahkan klik tab disamping, klik logo nya untuk menuju website Pustaka Digital Internasional

Punya kritik , saran , pesan harapan ?