PERPUSTAKAAN Prof. Dr. Nurcholish Madjid

UIN Syarif Hidayatullah Jakarta

Peran Arsiparis Dalam Pengelolaan Arsip Dinamis Sebagai Upaya Menegakkan Gerakan Nasional Sadar Tertib Arsip Di Lembaga Perlindungan Saksi Dan Korban

No image available for this title
Adanya Gerakan Nasional Sadar Tertib Arsip yang diinisiasi oleh
ANRI menuntut arsiparis berperan dalam usaha mewujudkan
gerakan tersebut. Penelitian ini bertujuan untuk memahami peran
arsiparis dalam pengelolaan arsip dinamis sebagai upaya
menegakkan Gerakan Nasional Sadar Tertib Arsip di Lembaga
Perlindungan Saksi dan Korban. Jenis penelitian yang digunakan
adalah studi kasus dengan pendekatan kualitatif. Teknik dalam
pengumpulan data antara lain observasi, wawancara, kajian
kepustakaan, dan dokumentasi. Teknik analisis data yang
digunakan adalah reduksi data, penyajian data, triangulasi, dan
penarikan kesimpulan. Hasil penelitian ini mengungkapkan bahwa
arsiparis berperan dalam semua tahap pengelolaan arsip dinamis
yakni penciptaan, penggunaan, pemeliharaan, dan penyusutan,
serta berperan sebagai pencetus dalam menginisiasi pencanangan
Gerakan Nasional Sadar Tertib Arsip. Usaha yang dilakukan
arsiparis dalam menghadapi masalah yakni dengan membuka
kegiatan magang untuk membantu pekerjaan dalam mengelola
arsip, meningkatkan kualitas diri dengan mengikuti diklat
kearsipan, berdiskusi dengan pimpinan terkait pemberlakuan
kebijakan kearsipan, dan berpikir kreatif dengan tetap menjalankan
pekerjaannya walaupun ada kendala.
Ketersediaan
SP22757SKR IPITersedia
Informasi Detil
Judul Seri

-

No. Panggil

SKR IPI 22757

Penerbit

Fakultas Adab dan Humaniora UIN Syarif Hidayatullah : .,

Deskripsi Fisik

X, 117 hlm.; 25 cm.

Bahasa

Indonesia

ISBN/ISSN

-

Klasifikasi

SKR IPI

Informasi Detil
Tipe Isi

text

Tipe Media

-

Tipe Pembawa

-

Edisi

-

Info Detil Spesifik

-

Pernyataan Tanggungjawab
Tidak tersedia versi lain
Lampiran Berkas

Share :


Link Repository

Pustaka Digital Internasional

Berikut link E-Jurnal, E-Book , dan E-Lib Internasional. Silahkan klik tab disamping, klik logo nya untuk menuju website Pustaka Digital Internasional

Punya kritik , saran , pesan harapan ?