Riwāyah amrīkā li rabī' jābir : nisā'iyyah wujūdiyyah
Muhammad fauzan azhima - Personal Name
Zubair - Personal Name
Penelitian ini mengkaji unsur feminisme dan proses eksistensi tokoh utama
dalam Novel Amerika karya Rabee Jaber. Rabee Jaber adalah seorang novelis yang
memiliki spesialis “Peperangan” di kalangan novelis arab. Akan tetapi, dalam novel
ini dia mengangkat kasus Feminisme, khususnya Eksistensi seorang migran yang
menjadi korban dari peperangan. Disinilah ditemukan adanya celah penelitian,
sehingga penelitian ini sangat penting untuk dilakukan. Dari urgensi tersebut dapat
dirumuskan masalah yaitu, Bagaimana proses Feminisme Eksistensialisme tokoh
utama dan seberapa besar unsur feminisme yang terkandung di dalamnya? Tujuan
dari penelitian ini adalah untuk mengetahui bagaimana proses eksistensi tokoh
utama dan unsur – unsur feminisme yang terdapat dalam novel ini.
Penelitian ini menggunakan metode Libarary Research (Kualitatif), yang
mana berusaha memahami dan memaknai suatu objek penelitian. Data Primer disini
adalah novel Amerika itu sendiri dan buku The Second Sex karya Simon de
Behaviour. Data Sekunder yang digunakan adalah berbagai buku, jurnal, karya
ilmiah yang menunjang penelitian Feminisme Eksistensialisme dalam novel ini.
Kemudian data – data tersebut dianalisis menggunakan pendekatan deskriptif
analisis.
Berdasarkan analisis yang telah dilakukan, diperoleh bahwa proses
eksistensi tokoh utama dalam novel ini memiliki tiga fase. Fase pertama ketika
Martha memulai perjalanan ke Amerika meskipun sudah dilarang oleh keluarganya.
Fase kedua ketika dia melakukan pencarian kabar suaminya di Amerika dan
melewati berbagai rintangan, seperti menjadi seorang tulang punggung keluarga,
menafkahi empat orang anaknya, dan sekaligus menjadi figur ibu dan ayah dalam
waktu yang bersamaan. Dan fase ketiga ketika dia menikmati hasil perjuangannya
dengan melihat anak – anaknya sukses pada hari tuanya. Adapun unsur feminisme
yang terdapat dalam novel ini kurang dominan, karena Rabee Jaber sesekali
memunculkan perjuangan yang dilakukan oleh tokoh laki – laki dalam novel. Dan
memfokuskan bagaimana kondisi sosial, kebudayaan, Pendidikan, dan sebagainya
yang diperoleh para migran di Amerika
dalam Novel Amerika karya Rabee Jaber. Rabee Jaber adalah seorang novelis yang
memiliki spesialis “Peperangan” di kalangan novelis arab. Akan tetapi, dalam novel
ini dia mengangkat kasus Feminisme, khususnya Eksistensi seorang migran yang
menjadi korban dari peperangan. Disinilah ditemukan adanya celah penelitian,
sehingga penelitian ini sangat penting untuk dilakukan. Dari urgensi tersebut dapat
dirumuskan masalah yaitu, Bagaimana proses Feminisme Eksistensialisme tokoh
utama dan seberapa besar unsur feminisme yang terkandung di dalamnya? Tujuan
dari penelitian ini adalah untuk mengetahui bagaimana proses eksistensi tokoh
utama dan unsur – unsur feminisme yang terdapat dalam novel ini.
Penelitian ini menggunakan metode Libarary Research (Kualitatif), yang
mana berusaha memahami dan memaknai suatu objek penelitian. Data Primer disini
adalah novel Amerika itu sendiri dan buku The Second Sex karya Simon de
Behaviour. Data Sekunder yang digunakan adalah berbagai buku, jurnal, karya
ilmiah yang menunjang penelitian Feminisme Eksistensialisme dalam novel ini.
Kemudian data – data tersebut dianalisis menggunakan pendekatan deskriptif
analisis.
Berdasarkan analisis yang telah dilakukan, diperoleh bahwa proses
eksistensi tokoh utama dalam novel ini memiliki tiga fase. Fase pertama ketika
Martha memulai perjalanan ke Amerika meskipun sudah dilarang oleh keluarganya.
Fase kedua ketika dia melakukan pencarian kabar suaminya di Amerika dan
melewati berbagai rintangan, seperti menjadi seorang tulang punggung keluarga,
menafkahi empat orang anaknya, dan sekaligus menjadi figur ibu dan ayah dalam
waktu yang bersamaan. Dan fase ketiga ketika dia menikmati hasil perjuangannya
dengan melihat anak – anaknya sukses pada hari tuanya. Adapun unsur feminisme
yang terdapat dalam novel ini kurang dominan, karena Rabee Jaber sesekali
memunculkan perjuangan yang dilakukan oleh tokoh laki – laki dalam novel. Dan
memfokuskan bagaimana kondisi sosial, kebudayaan, Pendidikan, dan sebagainya
yang diperoleh para migran di Amerika
Ketersediaan
SA2000056 | SKR BSA 2000056 | Perpustakaan FAH (Skripsi BSA) | Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - No Loan |
Informasi Detil
Judul Seri
-
No. Panggil
SKR BSA 2000056
Penerbit
Fakultas Adab dan Humaniora UIN Syarif Hidayatullah : Jakarta., 2020
Deskripsi Fisik
-
Bahasa
Arab
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
SKR BSA
Informasi Detil
Tipe Isi
text
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab
Zubair
Tidak tersedia versi lain