PERPUSTAKAAN Prof. Dr. Nurcholish Madjid

UIN Syarif Hidayatullah Jakarta

Pembacaan maulid simtudduror di jakarta: sejarah dan resepsi

No image available for this title
Penelitian ini membahas Pembacaan Maulid Simtudduror di Jakarta: Sejarah dan Resepsi. Rumusan masalah dalam penelitian ini adalah untuk mengetahui penyebaran Kitab Maulid, sejarah dan resepsinya di Jakarta. Untuk menjawab pertanyaan tersebut, digunakan metode deskriptif-analitis dengan pendekatan ilmu antropologi agama yang diajukan oleh Hilman Hadikusuma yakni dengan menggunakan metode ilmiah, yaitu metode historis, metode normatif, metode deskriptif, dan metode empiric untuk menjawab perntanyaan. Sumber data yang digunakan adalah studi literatur antara lain Fuyudhat al-Bahr al-Mali, Biografi Habib Ali al-Habsyi: Muallif Simtudduror. Teknik analisa data yang digunakan dalam penelitian ini yakni menempatkan agama pada realitas empiris yang dapat diteliti dan dilihat. Teori resepsi oleh Mukarovsky, dalam praktiknya pembaca akan memilih makna dan nilai sehingga karya tersebut benar-benar mempunyai arti dari tanggapan pembaca atau penikmat karya kitab Simtudduror yang di naungi oleh seoarang figur Ulama dengan media dakwahnya membawa Kitab Maulid Simtudduror dan membantu penyebaran Kitab tersebut.
Ketersediaan
SS22039SKR SPI 22039Perpustakaan FAH (Skripsi SPI)Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - No Loan
Informasi Detil
Judul Seri

-

No. Panggil

SKR SPI 22039

Penerbit

Fakultas Adab dan Humaniora UIN Syarif Hidayatullah : Jakarta.,

Deskripsi Fisik

xi, 66 hlm, ilusi; 25 cm

Bahasa

Indonesia

ISBN/ISSN

-

Klasifikasi

SKR SPI

Informasi Detil
Tipe Isi

text

Tipe Media

-

Tipe Pembawa

-

Edisi

-

Info Detil Spesifik

-

Pernyataan Tanggungjawab
Tidak tersedia versi lain
Lampiran Berkas

Share :


Link Repository

Pustaka Digital Internasional

Berikut link E-Jurnal, E-Book , dan E-Lib Internasional. Silahkan klik tab disamping, klik logo nya untuk menuju website Pustaka Digital Internasional

Punya kritik , saran , pesan harapan ?