Shuwaru at-tasybihi fi diwāni wurūn 'ala dhofaira sina'i li ghāzi al-qoshībī (dirosah balaghiyah)
Ahmad khoirul amin ashshidiqi - Personal Name
Nawawi - Personal Name
Penelitian ini bertujuan untuk mengungkapkan gambaran bentuk tasybih pada diwan
wurud Alaa Dhofair sina’i karya Ghozi Al-Qushoibi. Untuk menyempurnakan penelitian ini,
saya menggunakan jenis penelitian kepustakaan yaitu membaca buku-buku berkaitan dengan
subjek penelitian. Saya menggunakan metode kualitatif pada penelitian ini dengan analisis
atau pendekatan ilmu bayan khusus nya balaghah tasybih pada Diwan Wurud Alaa Dhofair
Sina’i Karya Ghozi Al-Qushoibi. Saya menggunakan 2 sumber pada penelitian ini yaitu
primer dan sekunder. Sumber primer dari syair-syair pada Diwan Wurud Alaa Dhofair AsSina Karya Ghozi Al-Qushoibi dan sumber sekunder dari buku buku balaghah dan buku buku
yang berkenaan dengan judul yang digunakan. Hasil dari bacaan dan penelitian saya ini,
bahwasanya pada Diwan Wurud Alaa Dhofair Sina’i Karya Ghozi Al-Qushoibi terdapat katakata yang termasuk ke dalam tasybih, diantaranya ada tasybih mursal, tasybih mujmal, tasybih
mufashol, tasybih muakkad, tasybih tamsil, tasybih maqlub, tasybih jama’, tasybih taswiyah,
tasybih mufrad bil mufrad dan tasybih murokkab bil mufrad.
wurud Alaa Dhofair sina’i karya Ghozi Al-Qushoibi. Untuk menyempurnakan penelitian ini,
saya menggunakan jenis penelitian kepustakaan yaitu membaca buku-buku berkaitan dengan
subjek penelitian. Saya menggunakan metode kualitatif pada penelitian ini dengan analisis
atau pendekatan ilmu bayan khusus nya balaghah tasybih pada Diwan Wurud Alaa Dhofair
Sina’i Karya Ghozi Al-Qushoibi. Saya menggunakan 2 sumber pada penelitian ini yaitu
primer dan sekunder. Sumber primer dari syair-syair pada Diwan Wurud Alaa Dhofair AsSina Karya Ghozi Al-Qushoibi dan sumber sekunder dari buku buku balaghah dan buku buku
yang berkenaan dengan judul yang digunakan. Hasil dari bacaan dan penelitian saya ini,
bahwasanya pada Diwan Wurud Alaa Dhofair Sina’i Karya Ghozi Al-Qushoibi terdapat katakata yang termasuk ke dalam tasybih, diantaranya ada tasybih mursal, tasybih mujmal, tasybih
mufashol, tasybih muakkad, tasybih tamsil, tasybih maqlub, tasybih jama’, tasybih taswiyah,
tasybih mufrad bil mufrad dan tasybih murokkab bil mufrad.
Ketersediaan
SA210004 | SKR BSA 210004 | Perpustakaan FAH (Skripsi BSA) | Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - No Loan |
Informasi Detil
Judul Seri
-
No. Panggil
SKR BSA 21000
Penerbit
Fakultas Adab dan Humaniora UIN Syarif Hidayatullah : Jakarta., 2021
Deskripsi Fisik
92 hlm.
Bahasa
Arab
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
SKR BSA
Informasi Detil
Tipe Isi
text
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab
Nawawi
Tidak tersedia versi lain