Penerjemahan Komunikatif Cerita Bergambar Al Qitt Harhur Karya Sara Jarrar
Aisyah Zuhriyah Rahmah - Personal Name
Zubair - Personal Name
Penelitian ini bertujuan untuk menerjemahkan buku cerita bergambar Al Qitt Harhur karya Sara Jarrar dengan menggunakan strategi komunikatif, serta menjelaskan tentang pertanggungjawaban terjemahannya. Penelitian ini merupakan metode penelitian kualitatif yang menggunakan dua sumber, yaitu data primer berupa buku bergambar yang berjudul Al Qitt Harhur karya Sara Jarrar dan data sekunder yang merujuk pada literatur untuk memperkuat hasil terjemahan berupa kamus Al Munawwir Arab Indonesia, Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI), kamus online seperti Al Maany serta buku buku, Jurnal, dan Internet. Hasil penelitian ini mengungkapkan bahwa penerapan metode komunikatif cerita bergambar Al Qitt Harhur karya Sara Jarrar menggunakan tujuh strategi penerjemahan, yaitu Mengedepankan dan Mengakhirkan (Taqdim wa Takhir), Menambahkan (Ziyadah), Membuang (Hadzf), dan mengganti (Tabdil), Literal, Padanan Budaya, dan Modulasi. Strategi tersebut efektif digunakan dalam menerjemahkan buku ini karena mampu mengatasi perbedaan kaidah bahasa dan budaya antara bahasa sumber dan bahasa sasaran secara lebih tepat dan mudah dipahami. Serta mengetahui bagaimana proses penerjemahan yang dilakukan oleh peneliti terhadap cerita bergambar Al Qitt Harhur karya Sara Jarrar.
Ketersediaan
ST22036 | SKR STT 22036 | Perpustakaan FAH | Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - No Loan |
Informasi Detil
Judul Seri
-
No. Panggil
SKR STT 22036
Penerbit
Fakultas Adab dan Humaniora UIN Syarif Hidayatullah : Jakarta., 2022
Deskripsi Fisik
xvii, 56 hlm, ilusi; 25 cm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
SKR STT
Informasi Detil
Tipe Isi
text
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab
Aisyah Zuhriyah Rahmah
Tidak tersedia versi lain
Lampiran Berkas