Penerjemahan Ensiklopedia Umum Bergambar Mausûat Al-Maâ'rif Al-'Âmmah Karya Prof. Albert Mutlaq
Rahmayani Putri Utami - Personal Name
Akhmad Saehudin - Personal Name
Penelitian ini bertujuan mendeskripsikan penerjemahan dalam
buku Ensiklopedia Umum Bergambar Mausûat Al-Maâ‟rif Al‟Âmmah
Karya Prof. Albert Mutlaq dan mengetahui padanan
istilah pada buku tersebut. Metode yang digunakan dalam
penelitian ini adalah metode penelitian kualitatif, dengan
pendekatan deskriptif berlandaskan pada penelitian terhadap buku
M
ausûat Al-Maâ‟rif Al-‟Âmmah sebagai objek penelitian. Teknik
analisis data dalam penelitian ini melalui 3 tahap yaitu
mengumpulkan dan mengidentifikasi istilah dalam terjemahan
buku Mausûat Al-Maâ‟rif Al-‟Âmmah
, mencari padanan istilah
dalam terjemahan buku Mausûat Al-Maâ‟rif Al-‟Âmmah,
kemudian menentukan ketepatan padanan istilah dengan kamus
bidang khusus atau menggunakan metode intertekstual. Hasil
penelitian ini mengungkapkan bahwa sebagian peristilahanperistilahan
yang ditemukan dalam buku Mausûat Al-Maâ‟rif Al‟Âmmah
dengan padanan yag tepat atau padanan tersebut sudah
termasuk bidang khusus,
meskipun tidak semua istilah
dipadankan dalam istilah satu bidang khusus.
buku Ensiklopedia Umum Bergambar Mausûat Al-Maâ‟rif Al‟Âmmah
Karya Prof. Albert Mutlaq dan mengetahui padanan
istilah pada buku tersebut. Metode yang digunakan dalam
penelitian ini adalah metode penelitian kualitatif, dengan
pendekatan deskriptif berlandaskan pada penelitian terhadap buku
M
ausûat Al-Maâ‟rif Al-‟Âmmah sebagai objek penelitian. Teknik
analisis data dalam penelitian ini melalui 3 tahap yaitu
mengumpulkan dan mengidentifikasi istilah dalam terjemahan
buku Mausûat Al-Maâ‟rif Al-‟Âmmah
, mencari padanan istilah
dalam terjemahan buku Mausûat Al-Maâ‟rif Al-‟Âmmah,
kemudian menentukan ketepatan padanan istilah dengan kamus
bidang khusus atau menggunakan metode intertekstual. Hasil
penelitian ini mengungkapkan bahwa sebagian peristilahanperistilahan
yang ditemukan dalam buku Mausûat Al-Maâ‟rif Al‟Âmmah
dengan padanan yag tepat atau padanan tersebut sudah
termasuk bidang khusus,
meskipun tidak semua istilah
dipadankan dalam istilah satu bidang khusus.
Ketersediaan
ST19034 | SKR STT 19034 | Perpustakaan FAH (Skripsi Tarjamah) | Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - No Loan |
Informasi Detil
Judul Seri
-
No. Panggil
SKR STT 19034
Penerbit
Fakultas Adab dan Humaniora UIN Syarif Hidayatullah : Jakarta., 2019
Deskripsi Fisik
XViii. 76 hlm.,ilus.,25 x 18 cm
Bahasa
Arab
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
SKR STT
Informasi Detil
Tipe Isi
text
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab
Rahmayani Putri Utami
Tidak tersedia versi lain
Lampiran Berkas